Modernisasi Metode Pembelajaran Alquran Anak Usia Dini

Natsir, Ahmad (2017) Modernisasi Metode Pembelajaran Alquran Anak Usia Dini. Proceedings of The 2nd Annual Conference on Islamic Early Childhood Education, 2. pp. 71-82. ISSN 2548-4516

[img]
Preview
Text
43-128-1-PB.pdf

Download (223kB) | Preview
Full text available at: http://ejournal.uin-suka.ac.id/tarbiyah/conference...

Abstract

Perkembangan teknologi dan terbukanya informasi, telah mempengaruhi sejumlah komunitas muslim untuk merubah sistem pendidikan yang ada di instansi Islam. TPQ (Taman Pendidikan Alquran) Al-Hidayah yang memiliki anak didik rata-rata berusia dini juga tidak luput dari perkembangan sebuah sistem. Dari awalnya metode Iqra’ (tidak berbasis pada rasio jumlah murid, program semester, bahkan sistem penilaian yang konferhensif) kini dengan metode Ummi dengan segala kelengkapan menejemennya, penetrasi kemajuan metode pembelajaran mulai menemukan pergeseran. Pergeseran dalam metode pembelajaran Alquran inilah yang menarik untuk dilakukan sebuah kajian penelitian dengan kerangka kerja Mike Featherstone, dengan rumusan kesimpulan; (1) metode Ummi dalam pembelajaran Alquran telah mendominasi di instansi-instansi Islam swasta, setidaknya terdapat tiga instansi pendidikan baik MI, MTs, maupun MA yang telah menerapkan metode pembelajaran Ummi; (2) Proses estetisasi pembelaran Ummi terdapat pada hasil yang tercapai, alumni-alumni metode Ummi dirasa lebih mampu membaca Alquran dengan lagam dan tajwid yang benar; (3) lemahnya sistem referensi yang terdapat dalam metode Iqra’ menjadikan metode ini lambat laun ditinggalkan.

Item Type: Journal Article
Subjects: ?? 2X1 ??
?? 300 ??
Divisions: ?? s1_pgra ??
Depositing User: hawwin muzakki
Date Deposited: 20 Nov 2017 10:00
Last Modified: 20 Nov 2017 10:00

Actions (login required)

View Item View Item